4 Tips Yang Perlu Dilakukan Perokok Untuk Mengurangi Resiko Kanker Paru-Paru

SariWaran.com : Jika anda memiliki kebiasaan merokok, entah itu aktif ataupun pasif maka cara terbaik untuk membantu anda tetap dalam kondisi sehat adalah dengan berhenti merokok, karena selain merugikan paru-paru merokok juga dapat menyebabkan masalah lainnya karena akan mengakibatkan meningkatnya kadar racun dalam darah.

Beberapa jenis penyakit yang sering kita temui akibat merokok adalah penyakit serius, karena penyakit tidak bisa kompromi saat menyerang pasien.

Baca Juga :  Gunung Yang Pernah Meletus Lima Tahun Terakhir

Berikut langkah Sederhana yang dapat diambil untuk mengurangi resiko serangan kanker paru-paru :

1. Hindari Kebiasaan Merokok

Cara paling ampuh untuk mengurangi resiko terkena kanker paru-paru adalah dengan berhenti merokok, karena rokok merupakan penyebab utama terkena penyakit  mematikan ini.

Hindari Kebiasaan Merokok
Hindari Kebiasaan Merokok
kika saat ini anda masih merokok, maka usahakan secepat mungkin untuk meninggalkan kebiasaan tersebut, jika hal itu terasa sulit anda bisa mencoba mengurangi dengan menggunakan Rokok Elektrik untuk mengurangi asap, dan berusahalah untuk konsekwen dalam mengambil keputusan berhenti merokok.

Baca Juga : Buah Berbentuk Unik

2. Hindari Asap Rokok

Mengirup asap rokok sama bahayanya dengan merokok, oleh karena itu anda perlu melakukan beberapa cara efisien untuk mengurangi asap rokok disekitar anda, terutama dirumah, kantor dan ditempat umum.
Hindari Asap Rokok
Hindari Asap Rokok

3. Hindari Tempat Kerja Yang Tidak Aman

Jika anda bekerja disebuah perusahaan entah itu kantoran atau Pabrik, maka sebaiknnya anda menghindari tempat kerja tersebut tapi buka resign melainkan menghindari orang-orang yang mungkin bisa membuat anda menghirup asap rokok mereka.
Tempat Kerja Yang Tidak Aman
Tempat Kerja Yang Tidak Aman

4. Mintalah Bantuan

jika anda seorang perokok dan tidak dapat menghentikan kebiasaan buruk tersebut, maka anda mungkin sangat membutuhkan bantuan misalnya anda berkonsultasi ke Ahli Kesehatan atau bisa dengan bergabung dalam kelompok pendukung Stop Merokok.
Bantuan Berhenti Merokok
Bantuan Berhenti Merokok
Bantuan merupakan salah satu alternatif jika kebiasaan buruk anda tidak bisa diselesaikan sendiri.

Dari beberapa tips sederhana diatas mungkin salah satunya bisa membantu anda untuk menghindari resiko terkena kanker paru-paru. jika ada masukan atau tambahan dari anda, silahkan berkomentar dibawah.(santeplusmag).
Comments
0 Comments

0 Tanggapan:

Post a Comment

Bagaimana Pendapat anda? silahkan berkomentar..!